Project Details

Project information

  • Category: Web Developer
  • Client: Muhammad Soleh
  • Project date: 8 Januari 2024
  • Project URL: jojo.tirtagt.xyz/skkm/

Deskripsi Project


Definisi SKKM

SKKM merupakan kepanjangan dari Satuan Kredit Kegiatan Mahasiswa di Institut Teknologi Indonesia. Pada perguruan tinggi lain SKKM disebut sebagai SKP (Satuan Kredit Poin) mahasiswa.

Manfaat SKKM

Manfaat sistem ini:
1. Mahasiswa dapat mengunggah SKKM miliknya dan PKA dapat memvalidasi SKKM tersebut setiap saat selama terhubung dengan browser dan internet.
2. Mahasiswa dapat mengetahui total poin SKKM yang diperoleh (SKKM valid, SKKM belum divalidasi dan SKKM tidak valid)
3. Mahasiswa dapat mengetahui status kelulusan SKKM.

Teknologi SKKM

Berikut teknologi yang digunakan pada sistem ini:
1. Backend: CodeIgniter 3.x
2. Frontend: AdminLTE 2.3.0 (Modul Admin, Mahasiswa, PKA) dan Solid Theme (Homepage SKKM)
3. Authentication: CodeIgniter Ion-Auth
4. Gravatar (Profile User)
5. Database: MariaDB

Developer Website

Kami mengerjakan website ini secara berkelompok dengan kelompok kami:
1. Jonathan Natannael Zefanya (Saya Sendiri)
2. Danardi Listyono
3. Rizky Aditya Syahputra